Kuliah Kerja Lapangan
Kegiatan wajib Mata Kuliah bagi mahasiswa STKIP Muhammadiyah Pagar Alam yakni Kuliah Kerja Lapangan (KKL) yang diadakan 21-30 Januari 2020 dengan tujuan Jakarta-Bandung-Yogjakarta-Malang-Bali.
Kegiatan wajib Mata Kuliah bagi mahasiswa STKIP Muhammadiyah Pagar Alam yakni Kuliah Kerja Lapangan (KKL) yang diadakan 21-30 Januari 2020 dengan tujuan Jakarta-Bandung-Yogjakarta-Malang-Bali.
MAPALA KOMPAS STKIP Muhammadiyah Pagar Alam kembali menggelar kegiatan donor darah Dalam Rangka Milad Ke-VIII Mapala KOMPAS STKIPM bertepatan dengan Hari Bhakti Dokter Indonesia. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Jum’at (29/11) lalu dimulai pukul 08.00 WIB hingga 11.30 WIB. Aksi sosial ini dilaksanakan di Ruang Microteaching dan Pembukaan di Aula Serba Guna Kampus A STKIP…
Mapala KOMPAS STKIP Muhammadiyah mengadakan Seminar Nasional Mitigasi Bencana Alam dengan mengangkat tema “Optimalisasi Partisipasi Masyarakat dalam Mitigasi dan Tanggap Bencana sebagai Wujud Nyata Bela Negara”. Seminar ini telah dilaksanakan pada hari minggu, 1 Desember 2019 lalu, dimulai pukul 08.00 WIB di Gedung Aula Serbaguna Muhammadiyah dengan menghadirkan pembicara dari Basarnas dan Tagana. Seminar Nasional…
Badan Eksekutif Mahasiswa STKIP Muhammadiyah Pagar Alam menyelenggarakan seminar kreativitas yang bertempat di Aula Kampus A Muhammadiyah pada hari minggu (17/11/2019). Seminar yang mengambil tema Kreativitas Pemanfaatan Barang Bekas ini berlangsung dengan menghadirkan dua pembicara yakni Bapak Bonsen Hendi, S.T dari Dinas Lingkungan Hidup dan Ibu Wita pemilik Putra Abadi di Dempo Selatan. Sekitar 100…
Sebagai bentuk pengabdian kepada masyarakat serta perwujudan dari visi kampus, MAPALA KOMPAS STKIP Muhammadiyah Pagar Alam mengadakan kegiatan abdi masyarakat yang bertajuk “Mapala Kompas Mengajar”. Tujuan dari kegiatan ini yakni untuk meningkatkan rasa kepedulian anggota Mapala KOMPAS kepada masyarakat, mengamalkan ilmu pengetahuan dengan mengajar di SD Negeri 75 Tanjung Taring, memberikan pendidikan agama, pendidikan ilmu…